Gubernur Riau Sambut Hangat Kedatangan Kafilah Riau dan Dapat Bonus Rp200Juta
Sambutan hangat dan penuh haru mewarnai kedatangan para juara Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadis (STQH) Nasional XXVIII Tahun 2025 asal Provinsi Riau di Bandara Sultan Syarif Kasim II, Pekanbaru, Minggu (19/10/2025). Tiga putra-putri terbaik Riau ini berhasil mencatatkan nama dengan meraih predikat Juara 1 Nasional, disambut langsung oleh Gubernur Riau Abdul Wahid beserta jajaran pemprov. […]





